Page 115 - index
P. 115

Tabel 32.  Implikasi praktis dan program yang direkomendasikan

                Target                                   Program
               Sasaran     Arah Kebijakan          yang Direkomendasikan
             Anak-anak    Membangun        •  Sosialisasi bagi orang tua tentang
                          konstruksi sosial di   arti penting membaca dan strategi
                          benak anak-anak     pengembangannya
                          sejak dini bahwa   •  Pengembangan  Story Telling di sekolah
                          membaca adalah      dan Kelompok PKK, Dasa Wisma dan CBO
                          aktivitas yang      lainnya
                          menyenangkan     •  Pengembangan kelompok pecinta buku atau
                          (reading for pleasure)  diskusi buku di sekolah yang tengah populer
                                              di mata siswa
                                           •  Sosialisasi bagi guru dan pustakawan
                                              tentang arti penting membaca dan
                                              implementasinya di lapangan
                                           •  Pengembangan program jam khusus
                                              membaca untuk kesenangan di TB, TK dan
                                              Sekolah Dasar
                                           •  Gerakan pemberian kado buku kepada
                                              anak-anak di hari ulang tahun dan moment
                                              penting lainnya
                                           •  Gerakan berkunjung ke perpustakaan,
                                              TBM, dan lain-lain yang menyenangkan
                                              dan atraktif bagi anak (misal: Pemakaian
                                              kostum tokoh-tokoh idola anak di kalangan
                                              pustakawan di hari-hari tertentu)
                                           •  Pemberian sertifikat dan hadiah bagi anak-
                                              anak ketika pertama kali berkunjung ke
                                              perpustakaan
             Remaja dan   Membangun        •  Pemilihan siswa idola yang sifatnya populer
             anak muda    konstruksi bahwa    (misal: pemberian penghargaan “Kutu
                          membaca memiliki    Buku Award” bagi siswa yang gemar
                          fungsi atau nilai   membaca atau pemilihan Reader Idol atau
                          pakai kedua (ersatz)   Librarian Idol, dan lain-lain)
                          dan sekaligus    •  Pengembangan Klub Pecinta Buku Online
                          merupakan modal     di kalangan net generation
                          sosial untuk     •  Pengembangan  program reading corner
                          meningkatkan        atau pojok baca bagi siswa dengan koleksi
                          kemampuan literasi   bacaan, dekorasi, dan suasana yang khas
                          remaja dan anak     remaja urban
                          muda             •  Kerja sama guru dan pustakawan sekolah
                                              untuk mengembangkan program “membaca
                                              yang menyenangkan” dan “perpustakaan
                                              yang ramah siswa”
                                           •  Pengembangan program jam khusus
                                              membaca untuk kesenangan di sekolah
                                           •  Pemberian tugas resensi bacaan populer
                                              yang digemari di kalangan siswa



            KESIMPULAN DAN REKOMENDASI                                       101
   110   111   112   113   114   115   116   117   118   119   120